Kehidupan Profesional
Facebook Ads Jadi Ajang PromosiĀ yang Pas, Bikin Jualanmu Makin Meroket dan Berkelas
Smallest Font
Largest Font
Table of Contents
-
- Harazakida.com - Siapa sih yang di era ini belum mengenal yang namanya Facebook Ads?
- Di era digital yang terus berkembang pesat, Facebook Ads bisa menjadi sarana efektif dan terpercaya bagi para pemasar yang ingin membangun brand awareness untuk dikembangkan sampai produk yang dipasarkan bisa melejit dan dikenal oleh seluruh pengguna.
- Terutama buat kamu yang punya privilege dan profil yang mumpuni, mudah sekali untuk membesarkan brand yang kamu miliki.
- Dengan jangkauan yang luas dan kemampuan targeting yang canggih, Facebook Ads bisa diubah menjadi ajang promosi utama untuk meningkatkan kehadiran merek kamu di mata konsumen. Daripada bingung promosiin brand kamu di lapak lapak yang aneh-aneh dan tidak ramai pengguna, lebih baik di platform yang sudah ramai pengunjung dan banyak dikenal pengguna dari dulu.
- Apa aja sih keuntungan dari promosi lewat Facebook Ads?
- 1. Iklan hemat biaya
- Iklan Facebook dapat menjadi cara hemat biaya untuk menjangkau audiens target. Platform ini menawarkan beragam opsi penawaran, termasuk biaya per klik (BPK), biaya per tayangan (BPS), dan biaya per tindakan (BPA), sehingga memungkinkan bisnis memilih strategi penawaran yang paling sesuai dengan target pemasaran.
- 2. Fitur analisis dan pelaporan tingkat lanjut
- Manajer Iklan Facebook memberikan analisis dan pelaporan terperinci mengenai kinerja iklan, memungkinkan bisnis melacak metrik seperti klik, tayangan, konversi, dan ROAS (laba atas belanja iklan). Data ini dapat membantu bisnis membuat keputusan berdasarkan data tentang kampanye iklan Facebook mereka dan mengoptimalkan pembelanjaan iklan.
- 3. Integrasi yang mulus dengan platform lain
- Iklan Facebook terintegrasi secara mulus dengan platform milik Facebook lainnya seperti Instagram, Messenger, dan WhatsApp, sehingga memudahkan bisnis untuk menjangkau audiens target mereka di berbagai platform dan perangkat.
- 4. Kustomisasi dan fleksibilitas
- Iklan Facebook menawarkan penyesuaian dan fleksibilitas tingkat tinggi kepada bisnis terkait materi iklan, opsi penargetan, dan penempatan iklan. Hal ini membantu menyesuaikan kampanye iklan mereka dengan sasaran pemasaran unik dan audiens target.
- 5. Membangun brand awaraness
- Brand awaraness sendiri adalah kesanggupan calon pembeli mengenali, mengingat kembali suatu merek sebagai bagian dari suatu kategori produk atau jasa tertentu yang dikeluarkan oleh suatu perusahaan. Brand awaraness bukan hanya soal membuat orang tahu bahwa merek kamu itu ada, tapi bagaimana membuat banyak orang yang mengingat, mengenali, dan mempercayai merek kamu.
- Ada banyak cara untuk mengoptimalkan iklan kita yang sudah launching di Facebook Ads dan selalu ada trend digital baru yang bisa kita ikuti, 4 langkah ini bisa kamu terapin :
- 1. Gunakan format carousel dan collection untuk menampilkan produk
- Kalau kamu belum pernah coba, cobalah sekarang. Ads dengan format carousel dan collection, terutama yang disambungkan dengan katalog, adalah cara yang bagus untuk meningkatkan conversion rate. Hal ini karena audience bisa langsung melihat seleksi dan harga produk.
- 2. Gunakan custom audience dalam mengoptimalkan brand
- Kamu bisa membuat banyak jenis audiens di ads manager, audience dari Instagram, dari Website, yang sudah pernah Purchase, audience dari customer database, audience Lookalike 1-10%. Ada banyak sekali kemungkinan untuk mengganti audience jadi yang lain saat optimasi iklan. Lakukanlah eksplorasi audiens sampai akhirnya kamu menemukan yang hasilnya bagus.
- 3. Coba placement Reels only
- Meta sedang mendorong fitur Reels seperti di Facebook, tapi yang paling terasa di Instagram. Secara organik, reach dari Reels juga lebih besar daripada Feed dan menyaingi Stories. Ada banyak kans untuk brand-mu ditemukan via Reels. Jadi, cobalah placement Reels Only! CPM Reels relatif rendah, dan konten berupa short video cocok digunakan di berbagai macam industri.
- 4. Pantau frekuensi iklan
- Frekuensi adalah acuan estimasi rata-rata berapa kali orang melihat iklan kamu. Angka yang bagus adalah 1-2, sementara nilai yang terhitung tinggi akan berbeda setiap bisnis. Untuk produk dengan harga mahal seperti barang branded dan properti masih cukup berjalan optimal dengan range frekuensi 6 - 10.
- Namun untuk produk yang high retention seperti skincare dan baju sebaiknya segera optimasi jika frekuensi sudah menyentuh angka 3. Bayangkan dapat iklan yang sama 5x sehari, kamu pasti akan jenuh dan auto-skip ke story selanjutnya. Jika frekuensi terlalu tinggi, performa iklan bisa mengalami penurunan akibat jenuhnya audiens melihat iklan.
- Frekuensi tergantung dari jumlah audiens, budget, dan jadwal tayang iklanmu.
- So, sudah paham soal Facebook Ads? Semoga bermanfaat dan membantu kalian dalam berbisnis ya!
- Sumber : whello.id
Harazakida.com - Siapa sih yang di era ini belum mengenal yang namanya Facebook Ads?
Di era digital yang terus berkembang pesat, Facebook Ads bisa menjadi sarana efektif dan terpercaya bagi para pemasar yang ingin membangun brand awareness untuk dikembangkan sampai produk yang dipasarkan bisa melejit dan dikenal oleh seluruh pengguna.
Terutama buat kamu yang punya privilege dan profil yang mumpuni, mudah sekali untuk membesarkan brand yang kamu miliki.
Dengan jangkauan yang luas dan kemampuan targeting yang canggih, Facebook Ads bisa diubah menjadi ajang promosi utama untuk meningkatkan kehadiran merek kamu di mata konsumen. Daripada bingung promosiin brand kamu di lapak lapak yang aneh-aneh dan tidak ramai pengguna, lebih baik di platform yang sudah ramai pengunjung dan banyak dikenal pengguna dari dulu.
Apa aja sih keuntungan dari promosi lewat Facebook Ads?
1. Iklan hemat biaya
Iklan Facebook dapat menjadi cara hemat biaya untuk menjangkau audiens target. Platform ini menawarkan beragam opsi penawaran, termasuk biaya per klik (BPK), biaya per tayangan (BPS), dan biaya per tindakan (BPA), sehingga memungkinkan bisnis memilih strategi penawaran yang paling sesuai dengan target pemasaran.
2. Fitur analisis dan pelaporan tingkat lanjut
Manajer Iklan Facebook memberikan analisis dan pelaporan terperinci mengenai kinerja iklan, memungkinkan bisnis melacak metrik seperti klik, tayangan, konversi, dan ROAS (laba atas belanja iklan). Data ini dapat membantu bisnis membuat keputusan berdasarkan data tentang kampanye iklan Facebook mereka dan mengoptimalkan pembelanjaan iklan.
3. Integrasi yang mulus dengan platform lain
Iklan Facebook terintegrasi secara mulus dengan platform milik Facebook lainnya seperti Instagram, Messenger, dan WhatsApp, sehingga memudahkan bisnis untuk menjangkau audiens target mereka di berbagai platform dan perangkat.
4. Kustomisasi dan fleksibilitas
Iklan Facebook menawarkan penyesuaian dan fleksibilitas tingkat tinggi kepada bisnis terkait materi iklan, opsi penargetan, dan penempatan iklan. Hal ini membantu menyesuaikan kampanye iklan mereka dengan sasaran pemasaran unik dan audiens target.
5. Membangun brand awaraness
Brand awaraness sendiri adalah kesanggupan calon pembeli mengenali, mengingat kembali suatu merek sebagai bagian dari suatu kategori produk atau jasa tertentu yang dikeluarkan oleh suatu perusahaan. Brand awaraness bukan hanya soal membuat orang tahu bahwa merek kamu itu ada, tapi bagaimana membuat banyak orang yang mengingat, mengenali, dan mempercayai merek kamu.
Ada banyak cara untuk mengoptimalkan iklan kita yang sudah launching di Facebook Ads dan selalu ada trend digital baru yang bisa kita ikuti, 4 langkah ini bisa kamu terapin :
1. Gunakan format carousel dan collection untuk menampilkan produk
Kalau kamu belum pernah coba, cobalah sekarang. Ads dengan format carousel dan collection, terutama yang disambungkan dengan katalog, adalah cara yang bagus untuk meningkatkan conversion rate. Hal ini karena audience bisa langsung melihat seleksi dan harga produk.
2. Gunakan custom audience dalam mengoptimalkan brand
Kamu bisa membuat banyak jenis audiens di ads manager, audience dari Instagram, dari Website, yang sudah pernah Purchase, audience dari customer database, audience Lookalike 1-10%. Ada banyak sekali kemungkinan untuk mengganti audience jadi yang lain saat optimasi iklan. Lakukanlah eksplorasi audiens sampai akhirnya kamu menemukan yang hasilnya bagus.
3. Coba placement Reels only
Meta sedang mendorong fitur Reels seperti di Facebook, tapi yang paling terasa di Instagram. Secara organik, reach dari Reels juga lebih besar daripada Feed dan menyaingi Stories. Ada banyak kans untuk brand-mu ditemukan via Reels. Jadi, cobalah placement Reels Only! CPM Reels relatif rendah, dan konten berupa short video cocok digunakan di berbagai macam industri.
4. Pantau frekuensi iklan
Frekuensi adalah acuan estimasi rata-rata berapa kali orang melihat iklan kamu. Angka yang bagus adalah 1-2, sementara nilai yang terhitung tinggi akan berbeda setiap bisnis. Untuk produk dengan harga mahal seperti barang branded dan properti masih cukup berjalan optimal dengan range frekuensi 6 - 10.
Namun untuk produk yang high retention seperti skincare dan baju sebaiknya segera optimasi jika frekuensi sudah menyentuh angka 3. Bayangkan dapat iklan yang sama 5x sehari, kamu pasti akan jenuh dan auto-skip ke story selanjutnya. Jika frekuensi terlalu tinggi, performa iklan bisa mengalami penurunan akibat jenuhnya audiens melihat iklan.
Frekuensi tergantung dari jumlah audiens, budget, dan jadwal tayang iklanmu.
So, sudah paham soal Facebook Ads? Semoga bermanfaat dan membantu kalian dalam berbisnis ya!
Sumber : whello.id
Editors Team


Amalia Rahmadani
Author


Donna Hettinger
Administrator
What's Your Reaction?
-
Like
-
Dislike
-
Funny
-
Angry
-
Sad
-
Wow